Sadis! Elon Musk Pecati Karyawan Twitter, PHK Besar-besaran

- 5 November 2022, 13:15 WIB
Twitter di bawah kepemilikan Elon Musk saat ini tengah melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) secara massal pada karyawanya. (Foto: Instagram/@elonrmuskk)
Twitter di bawah kepemilikan Elon Musk saat ini tengah melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) secara massal pada karyawanya. (Foto: Instagram/@elonrmuskk) /

Pada akhirnya, dia menutup kesepakatan sebesar US$44 miliar, membayar US$54,20 per saham.

Saat ini Twitter tidak lagi diperdagangkan secara publik, beberapa investor swasta memberikan suntikan semangat pada Elon Musk. 

Salah satunya Pangeran Alwaleed bin Talal bin Abdulaziz dari Arab Saudi yang kini menjadi investor terbesar kedua di Twitter setelah Elon Musk. 

Investor lain, Changpeng Zhao, CEO dan pendiri perusahaan bitcoin Binance, mengungkapkan dukungannya  terhadap Elon Musk terkait pemangkasan staf .

 “Tenaga kerja yang lebih ramping akan lebih masuk akal,” ucapnya, saat berbicara di konferensi industri teknologi Web Summit. ***

Halaman:

Editor: Andi Penowo

Sumber: The Washington Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x