Resep Sambal Bajak, Cuma Berteman Nasi Saja Sudah Benar benar Uenakkk

- 29 Mei 2022, 00:47 WIB
Resep sambal bajak enak
Resep sambal bajak enak /Instagram/


KARANGANYARNEWS - Resep sambal bajak ini silakan Anda simak dengan seksama, jika perlu ditempelkan di dinding dapur jika takut lupa. Sambal ini tak hanya pedas, tapi juga memiliki keberanian soal citarasa saat mendampingi aneka daging goreng dan bakar, khususnya daging unggas maupun ikan.

Belum banyak literasi khusus yang mengusung asal usulnya, tapi beberapa sumber menyebutkan bahwa sambal bajak mengambil istilah para petani tempo dulu. Konon, sambal ini kerap menemani menu makanan bekal yang dikirimkan istri untuk suaminya yang tengah membajak sawah.

Sambal bajak memang mirip dengan sambal terasi, tapi sambal bajak memakai tambahan bumb berupa daun salam, serai dan lengkuas. Ada juga pemakaian gula Jawa, terasi dan bawang.

Adapun resep sambal bajak ini sekaligus melengkapi sejumililiterah artikel kami dengan tema resep sambal. Yang menjadi salah satu resepnya ya resep sambal bajak yang disebut-sebut merupakan sambal khas Nusantara sejak zaman dulu.

Penasaran dan ingin tahu resep sambal bajak selengkapnya? Nah, ini dia resep sambal bajak yang dikutip dari berbagai sumber terpercaya :

Baca Juga: Resep Se'i Non Haram Sambal Matah, Gurih, Lezat, Renyah, Lunak, Ueeeeenakkkk

BAHAN 1

Semua bahan di bawah ini direbus dan dihaluskan atau diuleg
- 150 gram cabe merah keriting
- 50 gram cabe rawit merah
- 1 buah tomat matang
- 6 buah bawang merah
- 3 buah bawang putih

BAHAN 2

Halaman:

Editor: Ken Maesa Pamenang

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x