Kelahiran Weton Kamis Pon: Dibalik 4 Khodam Pendamping, Inilah Misteri Kehidupanmu

- 27 April 2023, 07:05 WIB
Gagak Langit, satu diantara 4 misteri Khodam yang melindungi kelahiran neptu weton Kamis Pon menurut Primbon Jawa
Gagak Langit, satu diantara 4 misteri Khodam yang melindungi kelahiran neptu weton Kamis Pon menurut Primbon Jawa /Tom Swinnen

KARANGANYARNEWS – Teristimewa dan sarat kemuliaan sepanjang hidupnya, kelahiran neptu weton atau hari pasaran Kamis Pon menurut hitungan rumus logika matematik Primbon Jawa didampingi dan dilindungi misteri 4 Khodam. Khodam apa saja yang mendampingi dan melindungi kelahiran neptu weton Kamis Pon? Berikut, rincian dan penjelasan selengkapnya.

 

 

 Sebagaimana diketahui, setiap neptu weton kelahiran seseorang menurut Primbon Jawa dikarunia Khodam yang mendampingi dan melindungi sepanjang kehidupannya.

Kelahiran hari pasaran atau neptu weton Kamis Pon, berdasar hitungan rumus logika matematik Primbon Jawa, dikaruniai pendamping dan pelindung 4 Khodam.

 Baca Juga: Inilah Jawabnya, Kenapa Kelahiran Weton Rabu Pahing Tiada Dendam Kesumat Dihati?

Khodam yang sering dikait-kaitkan sebagian masyarakat dengan hal-hal yang berbau mistis, menurut etimologi atau asal-usul katanya berasal dari Bahasa Arab.

Secara harfiah artinya pembantu, penjaga, pelindung atau pengawal khusus yang mendampingi seseorang. Praktisi Primbon Jawa Ki Buyut Lawu menyebutkan, dalam spirit spiritual kejawen Khodam disebut ‘perewangan’, aura spiritual atau makhluk tidak kasat mata yang membantu manusia dalam urusan tertentu.

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x