Santet Jarum Jahit, Lebih Mematikan dibanding Sewu Dino dan Janur Ireng

- 18 Mei 2023, 17:35 WIB
Tak hanya santet dalam film Sewu Dino dan Janur Ireng, santet bermedium jarum jahit dan jarum pentul disebutkan lebih dahsyat dan cepat mematikan
Tak hanya santet dalam film Sewu Dino dan Janur Ireng, santet bermedium jarum jahit dan jarum pentul disebutkan lebih dahsyat dan cepat mematikan /Ilustrasi/ Intagram @simcommunity/(Intagram.com/@simcommunity

KARANGANYARNEWS - Beragam benda dapat digunakan teruntuk media santen, selain santet Sewu Dino dan santet Janur Ireng sebagaimana dalam film layar lebar yang belakang viral di berbagai media, belasan benda lain juga dapat dimanfaatkan dan dijadikan sarana perantara ilmu hitam yang bernama santet. Salah satu diantaranya, jarum jahit dan jarum pentul.

 

Disebutkan, santet bermedia jarum jahit dan jarum pentul (jarum berkepala warna-warni yang tidak dapat digunakan untuk menjahit) lebih dahsyat dibandingkan santet Sewu Dono dan santet Janur Ireng. Santet jarum jahit dan jarum pentul, lebih cepat mematikan korbannya.

"Dalam jagad supranatural dan mitologi Jawa, santet digolongkan ilmu kadigdayan atau kesaktian tidak kasat mata. Santet, dikategorikan ilmu hitam karena sering disalahgunakan untuk mencelakai orang lain yang dianggap musuhnya," kata Ki Buyut Lawu.

 Baca Juga: 4 Weton Wanita Kebal Santet Sewu Dino dan Janur Ireng, Kalian Salah Satunya?

Disebutkan, secara etimologi santet berasal dari bahasa Osing akronim dari frasa mesisan kanthet (biar terikut) atau mesisan benthet (biar retak). Mesisan kanthet, mantra magis kuning, sedangkan mesisan benthet mantra magis merah.

Praktek ilmu santet yang sering disebut juga nyantet, upaya seseorang untuk mencelakai orang lain dari jarak jauh dengan ilmu supranatural yang dimilikinya. Orang yang tidak memiliki ilmu santet, dapat melunasi hajat kejahatannya dengan perantara orang lain.

Ramuan dan Mantra

 

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x