Rekomendasi Pantai Instagramable di Bantul yang Unik, Eksotik dan Romantis

- 23 Februari 2023, 16:35 WIB
Di Kabupaten Bantul, destinasi wisata pantai sudah banyak perubahan mengiikuti jaman digital. Kini Lebih unik, eksotik dan instagramable
Di Kabupaten Bantul, destinasi wisata pantai sudah banyak perubahan mengiikuti jaman digital. Kini Lebih unik, eksotik dan instagramable /Arief Winarko/

Baca Juga: Rekomended, Minuman Khas Kaya Khasiat Herbal: Seduhan Cascara Berbahan Kulit Kopi

Bangunan ini dapat kita jadikan moment spot berfoto yang instagramablle. Datang sore hari lebih menarik, pasalnya cuaca panas tidak membakar kulit kita.

Jika sore hari, di pantai berpasir putih ini, kita juga akan menyaksikan suguhan gratis layang-layang naga terpanjang yang terbang di atas laut.  Selain itu pantai Samas juga dikenal sebagai pantai laguna, yaitu bertemunya dua arus. Biaya masuk di pantai ini, cukup membayar Rp. 10.000

  1. Pantai Gua Cemara

 

Destinasi Wisata Alam Pantai Goa Cemara di Yogyakarta Buka 24 Jam, Yuk Cek Harga Tiket Masuknya
Destinasi Wisata Alam Pantai Goa Cemara di Yogyakarta Buka 24 Jam, Yuk Cek Harga Tiket Masuknya Instagram @visitjogja

Dikelilingi rimbunan pohon cemara, kita akan masuk ke area pantai Gua Cemara. Pantai ini berada di wilayah Desa Gadingsari, Kecamatan Sanden, Kabupaten Bantul.

Baca Juga: Pasar Ikan Balekambang: Destinasi Wisata Malam Hits di Solo, Surganya Seafood

Pantai ini terkenal karena uniknya pohon cemarang yang berada di speanjang jalan menuju pantai. Hamparan pasir luas, dapat kita nikmati sambil duduk di dahan batang phon-pohon cemara yang ada di dekat bibir pantai.

Setelah lelah menikmati pemandangan laut Gua Cemara,  kita dapat sejenak menikmati suguhan  kuliner laut dan bagi orangtua yang  membawa buah hati dapat menggunaan permainan anak, termasuk kolam renang anak dengan air jernih. Biaya masuk ke pantai Gua Cemara, Rp 10.000.

  1. Pantai Parangkusumo

Sejumlah abdi dalem Keraton Yogyakarta berdoa saat Prosesi Labuhan Parangkusumo di Pantai Parang Kusumo, Bantul, DI Yogyakarta, Sabtu (6/4/2019).
Sejumlah abdi dalem Keraton Yogyakarta berdoa saat Prosesi Labuhan Parangkusumo di Pantai Parang Kusumo, Bantul, DI Yogyakarta, Sabtu (6/4/2019).

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x