Tak Perlu Bingung, Ini 5 Cara Gampang Perawatan Bayi Baru Lahir

- 21 Februari 2022, 07:35 WIB
Perawatan bayi baru lahir memang harus ekstra hati-hati, mengingat sistem imunnya masih sangat lemah sehingga gampang terkena penyakit. (Foto ilustrasi: Pixabay/shuttersupstudios)
Perawatan bayi baru lahir memang harus ekstra hati-hati, mengingat sistem imunnya masih sangat lemah sehingga gampang terkena penyakit. (Foto ilustrasi: Pixabay/shuttersupstudios) /
  1. Perawatan kuku

Salah satu bagian tubuh bayi yang perlu mendapat perhatian adalah kuku. Perawatan kuku perlu dilakukan secara rutin.

Hal ini penting agar buah hati Anda senantiasa terhindar dari virus maupun bakteri yang masuk ke mulut dan tubuhnya. Kuku bayi perlu dipotong secara berkala menggunakan gunting kuku khusus bayi.

Baca Juga: Sinta Aulia Dirawat di RS Bhayangkara, Ucapan Terima Kasih untuk Kapolri Trending di Twitter

  1. Perawatan mata

Mata bayi gampang sekali mengeluarkan kotoran. Oleh karenanya, Anda harus rajin merawatnya, yakni dibersihkan menggunakan kapas steril yang telah dibasahi dengan air hangat.

Adapun cara membersihkannya, yakni dengan mengusap dari dalam keluar. Kapas atau cotton bud untuk membersihkan hanya boleh digunakan sekali.

Demikianlah beberapa hal perlu diperhatikan dalam merawat buah hati Anda yang baru lahir. Selamat mempraktikkannya ya, Bunda!

Semoga tips di atas bermanfaat dan bisa membantu Anda merawat bayi dengan baik dan penuh kasih sayang. ***

Halaman:

Editor: Andi Penowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah