Dibalik Misteri Titisan Dewi Sri: Catat, 11 Keistimewaan Wanita Weton Senin Wage

- 30 Juni 2024, 13:06 WIB
Wajib tahu dan dicatat, inilah 11 keistimewaan wanita weton Senin Wage dibalik misteri titisan Dewi Sri, menurut Primbon Jawa
Wajib tahu dan dicatat, inilah 11 keistimewaan wanita weton Senin Wage dibalik misteri titisan Dewi Sri, menurut Primbon Jawa /Ilustrasi/ Facebook JAVA spiritual/

Berdasar hasil hitungan lambang bilangan itu juga, dapat diketahui wanita weton Senin Wage ditaqdirkan sebagai tititas Dewi Sri. Berikut 11 keistimewaan wanita weton Senin Wage, dibalik misteri Titisan Dewi Sri:

  1. Tinggi inner beauty
  2. Kharismatik serta disegani
  3. Cantik mempesona hingga usia senja
  4. Pemikat serta penjerat hati setiap pria
  5. Sukses mengapai puncak karir profesi
  6. Dikaruniai berlimpah harta sepanjang hidupnya
  7. Tulus ikhlas sedekah tanpa berharap balasan
  8. Senantiasa mendapat tempat terbaik dalam segala komunitas
  9. Penyabar serta pemaaf
  10. Tidak pernah menyimpan dendam kesumat dihatinya

Namun demikian, menurut Ki Buyut permasalahan nasib dan keberuntungan seseorang adalah misteri kehidupan yang tidak dapat diungkap secara akurat oleh hasil perhitungan neptu weton ini.

 

Berikhtiar dan Berdoa

Baik terkait misteri karakter atau watak kepribadian, kecocokan jodoh pinasti, karir profesi, demikian juga misteri pasang surutnya aliran rejeki seseorang.

 Baca Juga: 6 Pekerjaan Terhoki Weton Minggu Pon, Dibalik Keistimewaan 2 Misteri Cakra Mahkota

Ketua Komunitas Kiai Damar Seseluh (Spirit Reliqius, Cultural dan Educatian) tadi menyebutkan, kebenaran paling absolut tiada lain hanya dimiliki Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang.

Jikalau hasil hitungan rumus logika matematik Primbon Jawa ini ditemukan hal terbaik teruntuk kalian, anggaplah sebagai harapan, doa dan lebih menspirit kita bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Saran praktisi Primbon Jawa Ki Buyut Lawu, kalau hasil diteksinya tidak sesuai harapan kalian, jadikanlah penspirit untuk berikhtiar dan berdoa kepada Tuhan Yang Maha Kuasa.***

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah