8 Rekomendasi Wisata di Bayat Klaten: Edukatif Ramah Anak, Ikonik dan Instagramable

- 16 Juni 2024, 12:35 WIB
8 rekomendasi destinasi wisata di Kecamatan Bayat, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.  Edukatif Ramah anak, ikonik dan istagramable
8 rekomendasi destinasi wisata di Kecamatan Bayat, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Edukatif Ramah anak, ikonik dan istagramable /Foto: jadwaltravel.com/

KARANGANYARNEWS - Wajib kalian kunjungi di musim liburan sekolah tahun ini, inilah rekomendasi  8 rekomendasi destinasi wisata di Kecamatan Bayat, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.  Edukatif Ramah anak, ikonik dan istagramable.

Berkunjung ke 8 destinasi wisata di Kecamatan Bayat Klaten ini, serasa berlibur  ke negeri dongeng. Selain menawarkan elok eksotiknya zona pesona keindahan alam yang sejuk nan asri, juga disuguhi lanscape spot-spot foto yang sangat ikonik nan instagramable.

Selain itu, wisatawan dapat juga menikmati sajian kulinar khas yang sulit didapatkan di daerah lain. Berikut 8 rekomendasi destinasi wisata di Bayat Klaten, edukatif ramah anak, ikonik dan instagramable.

 Baca Juga: Rekomendasi 5 Tempat Ngadem Murah Meriah di Lereng Gunung Lawu, dari yang Populer hingga Tersembunyi

Kedelapan destnasi wisata yang tersebar di berbagai desa di kecamatan Bayat tadi diantaranya Bukin Sidagura, Kawah Putih atau Batu Putih, Bukit Cinta Watu Prau, Puncak Bukit Arjuna, Taman Bunga Kebon Asri, Kereta Api Watu, Cemoro Sewu dan Gubug Tiwul.

 

Bukit Sidoguro

Bukit Sidagura
Bukit Sidagura

Bukit Sidoguro yang sering juga disebut Bukit Wisata ini berada di Dusun Ngeblak, Desa Krakitan, Kecamatan Bayat, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

Destinasi wisata yang lebih kental nuasa budaya, namun atelah poles  dengan konsep wisata modern. di puncak Bukit Sidagura, telah dibangun taman yang tertata rapi dengan deretan hiasan pohon buatan yang unik, para wisatawan menyebut keunikannya mirip taman di Singapura.

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah