7 Cara Perawatan Bayi Baru Lahir, Ibu Muda Perlu Tahu!

- 27 Januari 2022, 07:35 WIB
Ibu muda yang baru pertama melahirkan perlu mengetahui bagaimana cara melakukan perawatan bayi baru lahir. (Foto: Pixabay/Pictures_With_Impact)
Ibu muda yang baru pertama melahirkan perlu mengetahui bagaimana cara melakukan perawatan bayi baru lahir. (Foto: Pixabay/Pictures_With_Impact) /

Baca Juga: Hits di Tiktok dan Twitter, Ini Lirik lagu dan Kunci Gitar Mendung Tanpo Udan

  1. Ruangan nyaman

Anda juga perlu tahu jika dalam sehari bayi bisa tidur hingga total 20 jam. Frekuensi ini terpecah dalam periode tidur 20 menit hingga empat jam.

Sementara agar bayi merasa nyaman, usahakan kamar senantiasa sejuk, tidak terlalu panas atau dingin. Selain itu, kamar juga harus mendapat cahaya serta ventilasi cukup.

Pada bayi yang baru lahir, posisi tidur yang dianjurkan adalah terlentang.

Hal ini bisa mencegah terjadinya sindrom kematian mendadak bayi atau biasa disebut sudden infant death syndrome (SIDS).

Khusus untuk tempat tidur bayi, alangkah baiknya Anda memilih alas rata dan tidak terlalu lembut. Hindari pula menggunakan barang-barang yang bisa menutupi kepala bayi.

Baca Juga: Weton Kamis Pon, Inilah Sederet karir Profesi Pendongkrak Kekayaanmu

  1. Pakaian bayi

Sementara untuk pakaian, bayi baru lahir membutuhkan pakaian khusus. Sebagai orangtua, Anda bisa memilih pakaian dari bahan lembut, menyerap air, dan tidak kaku.

Pakaikanlah atasan, popok, selimut, dan topi agar bayi tidak kedinginan. Tidak disarankan membedong bayi sebab hal ini hanya akan membatasi geraknya.

Tak direkomendasikan pula untuk terus menggunakan sarung tangan dan kaus kaki karena terdapat indera peraba yang merupakan alat belajar pada bayi.

Halaman:

Editor: Andi Penowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah