Tata Cara Salat Sunah Malam Lailatul Qadar dan Keutamaannya

- 28 April 2022, 16:41 WIB
Tata cara salat sunah malam lailatul qadar dan keutamaannya. Lailatul qadar merupakan malam penuh kemuliaan di Bulan Ramadan yang lebih baik dari seribu bulan. (Foto: Pixabay/syaifulptak5)
Tata cara salat sunah malam lailatul qadar dan keutamaannya. Lailatul qadar merupakan malam penuh kemuliaan di Bulan Ramadan yang lebih baik dari seribu bulan. (Foto: Pixabay/syaifulptak5) /

Baca Juga: Amalan dan Doa Malam Lailatul Qadar di 10 Hari Terakhir Ramadan

Pada kitab tersebut, shalat sunah dilakukan sebanyak dua rakaat sebagaimana pada umumnya.

Adapun bacaan surat dan doanya sebagai berikut:

  1. Membaca Surat Al-Fatihah pada rakaat pertama.
  2. Membaca Surat Al-Ikhlas sebanyak 7 kali setelah Surat Al-Fatihah pada rakaat pertama.
  3. Membaca Surat Al-Fatihah pada rakaat kedua.
  4. Membaca Surat Al-Ikhlas sebanyak 7 kali setelah Surat Al-Fatihah pada rakaat kedua.
  5. Setelah salam membaca istighfar sebanyak 70 kali.

Berdasarkan riwayat yang tersebut dalam kitab Durratun Nashihin, siapa saja mengamalkan salat sunnah dua rakaat malam lailatul qadar, Allah akan mengampuninya dan kedua orangtuanya ketika ia bangun dari duduknya. ***

Halaman:

Editor: Andi Penowo

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah