Renungan Keluarga Kristen - Harta Terpendam dalam Kegelapan

- 12 Januari 2023, 15:05 WIB
Renungan harian Kristen
Renungan harian Kristen /MustangJoe/Pixabay

KARANGANYARNEWS - Setiap hari, Renungan Harian Kristen hadir untuk memberikan kelegaan untuk jiwa-jiwa yang haus dan lapar Firman Tuhan.

Saat hati terasa berat, serahkan bebanmu pada Tuhan, dengan membaca Renungan Harian Kristen, yang bisa membantumu melepaskan masalah yang berat.

Selamat membaca artikel-artikel dalam Renungan Harian Kristen, semoga iman kita semakin bertumbuh di dalam Tuhan.

Baca Juga: Renungan Harian Kristen - Maksud Tuhan di Kegelapan Hidup Manusia
2 Korintus 4:6 Sebab Allah yang telah berfirman: "Dari dalam gelap akan terbit terang!," Ia juga yang membuat terang-Nya bercahaya di dalam hati kita, supaya kita beroleh terang dari pengetahuan tentang kemuliaan Allah yang nampak pada wajah Kristus.

Kata apa yang pertama kali terlintas dalam benak, saat kita mendengar kata gua?

Mungkin sebagian akan menjawab “gelap”, karena gua adalah sebuah tempat yang identik dengan kegelapan, menakutkan dan tidak menarik.

Baca Juga: Renungan Harian Kristen - Tidak Ada yang Peduli, Tetapi Tuhan Peduli

Namun faktanya, di dalam gua yang gelap ada banyak keindahan alam yang bisa kita nikmati.

Lihat saja ada banyak gua yang memiliki deretan stalagtit dan stalagmit dengan keindahan mempesona, bahkan ada gua dihiasi kilauan kristal-kristal cantik di dalamnya.

Kehidupan kita juga demikian, meskipun seakan sedang berada dalam kegelapan, Tuhan justru telah menyediakan harta terpendam.

Halaman:

Editor: Abednego Afriadi

Sumber: GBI KA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x