Enaknya Nonton Acara Favorit, Ditemani Custard Almond Bun

- 21 Mei 2022, 15:20 WIB
Custard Almond Bun, begitu menggemaskann, rela berbagi?
Custard Almond Bun, begitu menggemaskann, rela berbagi? /Instagram @lysa_tangkulung/

Bahan :

- Tepung komachi (300 gram)
- Tepung protein sedang (50 gram)
- Maizena (20 gram)
- Margarin atau butter (40 gram)
- Gula pasir (50 gram)
- Susu kental manis (40 gram)
- Telur (1 butir)
- Garam (1 sdt)
- Ragi (1 1/2 sdt)
- Susu cair dingin (160 ml)

Topping :

- Almond slices (Secukupnya)
- Telur utuh (1 butir), kocok lepas

Cara Membuat :

1. Masukkan menjadi satu (kecuali ragi), lalu mixer, kurang lebih 10 menit.

2. Masukkan ragi atau yeast, lalu mixer lagi sampai kalis elastis, kemudian diamkan 35 - 45 menit, menggunakan kain.

3. Setelah adonan mengembang dua kali lipat, kempeskan adonan lalu dan giling persegi panjang.

4. Kemudian oleskan custard vla jangan terlalu banyak.

5. Gulung adonan serta jepit cubit pada bagian terakhir.

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x