MediaTek Dimensity 7200 Ultra vs Qualcomm Snapdragon 778G: Siapa yang Lebih Unggul?

- 24 Juni 2024, 10:05 WIB
MediaTek Dimensity 7200 Ultra vs Qualcomm Snapdragon 778G: Siapa yang Lebih Unggul?
MediaTek Dimensity 7200 Ultra vs Qualcomm Snapdragon 778G: Siapa yang Lebih Unggul? /

KARANGANYARNEWS - MediaTek Dimensity 7200 Ultra dan Qualcomm Snapdragon 778G merupakan dua chipset yang tengah menjadi perbincangan hangat. Simak perbandingan performa kedua chipset ini dan temukan alasan mengapa MediaTek Dimensity 7200 Ultra layak dipertimbangkan untuk ponsel di kelas menengah.

MediaTek Dimensity 7200 Ultra dan Qualcomm Snapdragon 778G merupakan dua chipset yang menjadi perbincangan hangat di kalangan pecinta teknologi. Kedua chipset ini sama-sama menawarkan performa yang memukau, namun apakah MediaTek Dimensity 7200 Ultra setara dengan Snapdragon 778G? Mari kita simak penjelasan lengkapnya.

Baca Juga: AMPUH! Cara Menghilangkan Iklan di HP Infinix Tanpa Perlu Aplikasi Tambahan

 

MediaTek Dimensity 7200 Ultra: Performa Maksimal di Kelas Menengah

Dimensity 7200 Ultra merupakan chipset terbaru dari MediaTek yang dirilis pada kuartal pertama 2023. Chipset ini menawarkan spesifikasi yang sangat mengesankan untuk kelas menengah.

Dibekali dengan modem 5G standar 3GPP Release-16, Dimensity 7200 Ultra mampu memberikan kinerja downlink yang sangat cepat hingga 4,7Gbps.

Selain itu, dukungan dual 5G SIM dengan dual VoNR memberikan pengguna lebih banyak pilihan dalam hal kualitas panggilan suara dan video premium.

Performa MediaTek Dimensity 7200 Ultra vs Snapdragon 778G

Halaman:

Editor: Mupus Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah