Bisakah Ibu Hamil Lagi setelah Keguguran? Jangan Takut Moms, Ini Kuncinya!

- 4 Juli 2022, 23:46 WIB
Bisakah ibu hamil lagi setelah keguguran? Studi menunjukkan wanita yang mengalami keguguran dua kali punya peluang hamil lagi dengan sehat sebesar 75 persen. (Foto: Pixabay/Tasha)
Bisakah ibu hamil lagi setelah keguguran? Studi menunjukkan wanita yang mengalami keguguran dua kali punya peluang hamil lagi dengan sehat sebesar 75 persen. (Foto: Pixabay/Tasha) /

Baca Juga: Jangan Sepelekan, Ini yang Perlu Dilakukan Ibu Hamil Jika Janin Tumbuh Lambat!

  1. Pijat abdomen  

Salah satu upaya untuk mendapatkan kehamilan sehat, yakni dengan cara meningkatkan sirkulasi ke rahim.

Usahakan pula untuk selalu relaks Moms, jangan sampai terserang stres. Pasalnya, tingkat stres tinggi bisa menyebabkan penurunan sirkulasi ke rahim.

Saat ini ada banyak pilihan pijat untuk sirkulasi reproduksi.  Moms bisa memilih terapis pijat spesialis pijat perut atau pijat kesuburan.

Baca Juga: Pamer Perut Buncit, Rihanna Hamil Anak Pertama dengan Rapper A$AP Rocky

  1. Mengonsumsi makanan bernutrisi

Moms sangat dianjurkan mengonsumsi makanan bernutrisi untuk mendukung kesehatan dan kebugaran tubuh.

Konsumsilah makanan bernutrisi yang baik bagi kesuburan secara rutin, paling tidak tiga bulan sebelum memulai program hamil.

Makanan bernutrisi penunjang kesuburan bermanfaat untuk kesehatan sel telur, menciptakan plasenta sehat, menciptakan sistem reproduksi sehat, menjaga keseimbangan hormon, membantu penyimpanan nutrisi untuk janin, dan menurunkan kemungkinan keguguran.

Baca Juga: Selamat! Jennifer Lawrence Hamil Anak Pertama

  1. Mengonsumsi vitamin dan mineral

Selain mengonsumsi makanan bernutrisi, Moms sebaiknya juga mengonsumsi vitamin dan mineral khusus yang dibutuhkan untuk menciptakan sistem reproduksi sehat, membantu keseimbangan hormon, dan ovulasi.

Halaman:

Editor: Andi Penowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x