Momen Kebangkitan Industri TPT, Mendag Lepas 50 Kontainer Produk yang Diekspor ke 20 Negara

- 16 September 2022, 15:04 WIB
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan memecahkan kendi sebagai simbol pelepasan 50 kontainer ekspor produk tekstil PT Sritex
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan memecahkan kendi sebagai simbol pelepasan 50 kontainer ekspor produk tekstil PT Sritex /Klasik Herlambang/Karanganyar News

Untuk terus mendorong laju ekspor nasional, kata dia, masih dibutuhkan dukungan dari pemerintah dalam bentuk kebijakan-kebijakan yang tepat sasaran.

Dibutuhkan pula optimalisasi substitusi impor yang saat ini masih membebani industri tekstil dan IKM, serta kebijakan Preferrential Trade Agreement (PTA) yang melindungi industri ITPT nasional.

Menurut Iwan, bersama dengan Pemerintah, perusahaannya optimis bahwa industry ITPT akan mampu mengatasi disequilibrium supply and demand, serta disrupsi makroekonomi.

Namun sangat memerlukan harmonisasi kebijakan antar Kementerian dan Pemerintah Daerah.

"Hingga saat ini, komposisi ekspor terhadap pendapatan Sritex masih mendominasi yaitu sebesar 60%. Sritex berkomitmen untuk terus mendorong target ekspor tekstil nasional untuk mencapai USD 30 miliar pada tahun 2025," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Andi Penowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x