Sajian Lezat Idul Adha, Resep Soto Kambing Khas Madura Serba Daging dan Jeroan yang Bikin Lapar Melanda

- 30 Juni 2022, 21:17 WIB
Resep soto kambing Madura
Resep soto kambing Madura /Instagram/@gadingserpongpopuler

9. Masak hingga daging matang dan masukkan bumbu-bumbu yang masih tersisa kedalamnya

10. Tes rasa atau cicipi

11. Setelah matang, angkat dan sajikan 

12. Tambahkan pelengkap

13. Sediakan sambal soto yang sudah digiling

Baca Juga: Resep Kambing Ungkep, Tidak Prengus, Gurih dan Manteb

Demikian resep soto kambing untuk Idul Adha yang kami kutip dari berbagai sumber. Silakan disimak, dihafalkan, dikopi, dicetak kemudian Anda jadikan kliping resep aneka kambing yang lengkap dan hasilnya pun mantab.

Sekadar informasi tambahan, kambing mengandung kalori, protein, lemak, kalium, vitamin B12, zat besi, magnesium, selenium, omega-3, asam amino, zat besi, kalium. Semuanya itu barmanfaat untuk kesehatan tubuh.

Namun, daging kambing merupakan sumber lemak jenuh yang akan meningkatkan kadar kolesterol dalam tubuh jika dikonsumsi terlalu banyak. Ada setidaknya 75 miligram kolesterol untuk setiap 100 gram daging kambing matang.

Maka supaya tidak berbahaya bagi kesehatan, direkomendasikan tidak menyantapnya lebih dari 2 porsi setiap minggunya. Ini juga berlaku bagi daging merah. Jangan lupa memilih daging yang fresh atau segar dan tetap dicuci sampai bersih sebelum memasaknya. ***

Halaman:

Editor: Abednego Afriadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah