Terima Lagi Anugrah Provinsi Terinformatif, Jateng Raih Nilai Tertinggi

- 27 Oktober 2021, 04:22 WIB
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo seusai menerima Anugerah Keterbukaan Informasi Publik 2021, diserahkan Wakil Presiden Ma'ruf Amin secara virtual
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo seusai menerima Anugerah Keterbukaan Informasi Publik 2021, diserahkan Wakil Presiden Ma'ruf Amin secara virtual /Humas Pemprov Jateng/

"Jikalau semua institusi pemerintahan mau melakukan keterbukaan informasi seperti ibi, kita yakini publik akan mendapatkan informasi yang Crystal clear," tandasnya.

Wakil Presiden Ma'ruf Amin di kesempatan tersebut juga meminta, hasil dan nilai maupun penghargaan yang diterima, dapat menjadi sarana introspeksi dan untuk meningkatkan kinerja.

Baca Juga: Inilah Sejumlah Desa Jauh Hutan, Tak Luput Serbuan Kera Liar

Sebagai informasi, penganugerahan ini merupakan keempat kalinya bagi Jawa Tengah. Sebelumnya tahun 2020 juga sebagai Provinsi Informatif. Kemudian tahun 2018 menjadi juara 1 dan terbaik nasional. Setelah itu, di tahun 2019 Jawa Tengah kembali mendapat predikat sebagai provinsi paling informative. ***

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah