5 Wisata Air di Kulon Progo Paling Eksotis, Bikin Betah Nggak Pingin Pulang

- 1 Juni 2023, 08:25 WIB
Waduk Sermo, wisata air di Kulon Progo yang eksotis.
Waduk Sermo, wisata air di Kulon Progo yang eksotis. /Instagram.com/@aminfahrudin

Adapun air tejrun di Kulon Progo, Jogja, ini merupakan wisata air dimana airnya berasal dari aliran air pegunungan. Tidak heran kalau airnya sangat jernih dan segar.

Lokasi di Girimulyo, Kulonprogo yang teduh dan sejuk dikelilingi pepohonan rindang dan alam yang eksotis. Cocok banget bagi yang ingin healing karena suasana tenang banget.

Baca Juga: 5 Air Terjun di Gunungkidul, Wisata Air Memukau di Ujung Selatan Jogja

Adapun wisata air di Kulon Progo ini buka setiap hari pukul 08.00 - 15.30 WIB, alamat lengkap di Banyunganti, Desa Jatimulyo, Girimulyo, Kulon Progo, Yogyakarta. Untuk harga tiket masuk Rp 11.000.

2. Waduk Sermo

 

Waduk Sermo, wisata air di Kulon Progo, Jogja.
Waduk Sermo, wisata air di Kulon Progo, Jogja. Facebook/Waduk Sermo Sunrise Camp

Waduk Sermo menjadi salah satu wisata air di Kulon Progo berupa danau atau telaga dengan air sangat jernih warna kehijauan. Dikelilingi pepohonan sehingga suasana sangat asri.

Udara di sekitar wisata air sangat sejuk dengan aingin yang bertiup sepoi-sepoi. Meneikmati keindahan wduk ini terasa main santai, nyaman dan bikin betah berlama-lama.

Halaman:

Editor: Ken Maesa Pamenang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x