Lengkap Harga Tiket, 4 Wisata Mata Air Alami di Klaten: Rekomended, Eksotik dan Instagramable

- 21 Juni 2023, 09:50 WIB
4 destinasi wisata mata air alami di Klaten, dilengkapi harga tiket. Rekomended, instagramable, dan foto genik sangat sayang  dilewatkan
4 destinasi wisata mata air alami di Klaten, dilengkapi harga tiket. Rekomended, instagramable, dan foto genik sangat sayang dilewatkan /tripjogja/

 Destinasi wisata air Umbul Ponggok berlokasi di Jl. Delanggu - Polanharjo Dusun Jeblogan, Desa Ponggok, Kecamatan Polanharjo, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. 

 

Umbul Ponggok, juga menyediakan fasilitas diving dan snorkling seperti di laut
Umbul Ponggok, juga menyediakan fasilitas diving dan snorkling seperti di laut

Mata air alami yang dimanfaatkan dan dikelola menjadi destinasi wisata air ini, paling terkenal diantara destinasi wisata air lainnya di Kabupaten Klaten. Umbul Ponggok viral di berbagai lini media. Baik portal media online, demikian juga berbagai media sosial.

 Baca Juga: Harga Tiket Wisata Air, Tubing Susur Sungai Gunung Lawu: Uji Andrenalin Murah dan Istagrammable

Paling menarik wisatawan, foto di dalam kedalam jernihnya air bersama ribuan ekor ikan hias warna-warni dengan berbagai properti. Selain merasakan sensasi kesegaran air umbul jernih nan alami, sambil berenang dalam kolam berukuran 50 x 25 m berkedalaman sekitar 1,5 - 2,6 m.

Di destinasi wisata air Umbul Pnggok, wisatawan dapat mengabadikan moment paling berkesan ini dengan berswafoto atau memanfaatkan jasa fotografer setempat, berlatar berbagai property yang telah tersedia di dasar perairan. Umbul Ponggok, juga menyediakan fasilitas diving dan snorkling seperti di laut.

Harga Tiket di Umbul Ponggok

Destinasi wisata air Umbul Ponggok yang beroperasi setiap hari, mulai pukul 08.00 - 15.00 Wib mematok harga tiket Rp 10.000,00 di hari biasa dan Rp 15.000,00 di hari Minggu atau hari libur nasional lainnya.

  1. Riverboarding Kali Pusur

 

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah