Kuping Gajah, Kue Kering Cocok Buat Camilan Buka Puasa dan Lebaran        

- 7 April 2022, 18:50 WIB
Resep Kue Kuping Gajah.
Resep Kue Kuping Gajah. /Pxhere

Campur semua bahan kering, aduk merata. Tambahkan margarin, telur dan santan sedikit demi sedikit, sambil diaduk rata hingga adonan kalis dan bisa dibentuk.

Bagi menjadi dua bagian, tambahkan cokelat bubuk secukupnya pada satu bagian lainnya. Aduk rata sambil di uleni ringan.

Tipiskan kedua adonan dengan rolling pin. Setelah itu, tumpuk, gulung, dan padatkan.

Simpan adonan di dalam kulkas sebentar, kira-kira 20 menit, supaya lebih padat dan mudah dipotong.

Baca Juga: Kue Janda Genit yang Renyah Menggoda, Begini Cara Membuatnya

Gilas kembali adonan dengan ukuran yang lebih kecil dan tipis.

Goreng adonan yang sudah terbentuk bulat pipih ke dalam minyak yang sudah di panaskan dengan api kecil. Goreng hingga kering dan renyah.

Jika sudah, angkat dan tiriskan. Kue kuping gajah siap dinikmati.

Halaman:

Editor: Ken Maesa Pamenang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah