11 Catatan UKM Virtual Expo 2022 Jawa Tengah

- 19 April 2022, 02:22 WIB
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo, Membuka UKM Virtual Expo 2022
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo, Membuka UKM Virtual Expo 2022 /Tangkapan Live Streaming Balatkopjateng/

KARANGANYARNEWS - Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Propinsi Jawa Tengah bekerjasama dengan Bank Jateng menggandeng UKM Virtual Expo 2022.

Acara ini ditujukan untuk membantu penjualan produk-produk UMKM di Jawa Tengah menyambut Lebaran.

Ini dia 11 catatan liputan KaranganyarNews.com melalui Live Streaming, pada Opening, yang dilakukan Senin 18 April 2022 serta Instagram @balatkopukmjateng;

Baca Juga: Kemenkop UKM Tangani 8 Koperasi Bermasalah, Potensi Kerugian Rp 26,11 Triliun

  1. Didukung Pemprov Jawa Tengah

Acara yang diselenggarakan Senin (18/4/2022) hingga Rabu (20/4/2022) ini dibuka Gubernur H. Ganjar Pranowo, S.H, M.IP di Halaman Kantor Gubernur Jawa Tengah, serta dihadiri Wakil Guberner Jawa Tengah, H. Taj Yasin Maimoen.

  1. Tersedia 50 Stand

Ada 50 stand disediakan untuk UKM terpilih, yang merupakan UMKM unggulan di Jawa Tengah.

  1. Produk Batik, Fashion & Kecantikan

Kategori produk Batik meliputi kain batik, kain ecoprint, kemeja dan gamis yang diproduksi dari batik ataupun ecoprint.

Baca Juga: 63 Kelompok UKM Karanganyar Terima Bantuan Hibah Rp 1,4 M, Ayo Cari UKM Kamu Dapat Nggak?

  1. Produk Makanan dan Minuman

Produk yang dijual pada kategori ini meliputi abon, madu, sate, bawang goreng, keripik pisang, keripik pete, coklat, keripik salak, keripik nangka, carica, mie ongklok, kopi susu dan lainnya.

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah