Rica Rica Biawak, Citarasa Kuliner Ekstrim Pendongkrak Stamina Pria

- 21 Maret 2022, 10:05 WIB
Menu komplit rica-rica biawak kering, saambal bawang dan nasi kuliner khas warung makan Zolebho Ngadirojo, Kabupaten Wonogiri
Menu komplit rica-rica biawak kering, saambal bawang dan nasi kuliner khas warung makan Zolebho Ngadirojo, Kabupaten Wonogiri /Dok Timlonet/

Baca Juga: Ganjar Tonton GP Mandalika, Inilah Seru dan Asyiknya Berbaur Penonton Umum

Paling membedakan dengan olahan berbahan baku daging binatang lainnya, kata dia adalah citaras khasnya dan menghangatkan seluruh tubuh setelah memakan rica-rica biawak.

“Lebih istimewa lagi malam harinya stamina stamina saya serasa sangat terdongkrak,” terang pria 43 tahun yang mengaku telah dua tahun terakir menjadi pelanggan warung makan Zolebho.

Pelanggan lainnya, Emi Kusrini yang mengaku berasal dari Kecamatan Selogiri, Kabupaten Wonogiri mengungkapkan, selain menghangatkan tubuh rica rica biawak juga menyembuhkan berbagai penyakit kulit.

Baca Juga: Cidera Tangan Belum Sembuh, Ganjar Menyapa Warga Sambil Jalan Pagi

“Tak hanya gatal-gatal dan infeksi, luka luar maupun dalam setelah operasi pun cepat kering dan sembuh setelah rutin mengkonsumsi rica rica biawak,” kata ibu rumah tangga yang datang bersama suami dan satu anaknya tadi.

Dia ceritakan luka luar dalam seuasai operasi kelahiran anaknya, karena rutin mengkonsumsi olahan daging biawak selain tidak merasakan perih dan nyeri luka bagian tubuh bekas operasinya juga cepat sembuh. *** 

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x