3 Air Terjun di Rembang: Serpihan Surga Tersembunyi di Kota Santri, Harga Tiket Termurah Se Asia Tenggara

- 10 Oktober 2023, 08:45 WIB
Tak hanya ikonik wisata sejarah dan pantai pasir putihnya. Kabupaten Rembang juga memilik air terjun yang sangat rekomended
Tak hanya ikonik wisata sejarah dan pantai pasir putihnya. Kabupaten Rembang juga memilik air terjun yang sangat rekomended /jejakpiaknik.com/

 

Air terjun Kaali Mancur yang sering juga disebut air terjun Semirang ini, areanya tersembunyi di tengah hutan. tepatnya di Desa Gowak, Kecamatan Lasem, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah. 

 

Air Terjun Kali Mancur
Air Terjun Kali Mancur

Lokasinya dekat dengan jalan raya ungaran. Namun jarak antara tempat parkir dengan curug atau air terjun Kali Mancur lumayan jauh. dan Harus menempuh perjalanan dengan berjalan kaki.

Perlu dicatat juga, jikalau kalian berkunjung ke air terjun kali Mancur bawalah perbekalan yg cukup, karena dari jalan raya untuk sampai ke lokasi harus berjalan kaki tak kurang  3 km dan sebagian jalan yang dilalui juga masih berbatu belum diaspal.

Karena suasana aair terjun curug yang masih dibilang sepi, air terjun Kali Mancur sangat cocok teruntuk kalian yang  yang menginginkan suasana tenang dan damai.

 Baca Juga: 5 Kolam Renang di Kudus Paling Teduh, Disukai Anak-anak, Remaja dan Dewasa, Harga Tiket Murah

Keindahan air terjun ini bisa terlihat dari aliran air yang pada tebing batu dengan membentuk pola unik yang sangat ikonik. Air terjun DI Perbukitan area hutan Gowak, Lasem, ini buka pukul 07.00-17.00 WIB, harga tiket masuknya juga termurah se Asia Tenggara, hanyaRp 5.000.

Air Terjun Pasucen 

 

Air Terjun Kali Mancur
Air Terjun Kali Mancur

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah