5 Kuliner Ikonik Khas Sukoharjo: Ada Tempe Alakathak dan Ayam Jawa Goreng Sambal Blondo

- 29 Januari 2024, 11:05 WIB
Ayam Kampung Goreng Sambal Blondo Sukoharjo
Ayam Kampung Goreng Sambal Blondo Sukoharjo /Instagram @ayamgorengmbahkarto_sukoharjo/
  1. Teko Jawi

Ingin menikmati suasana malam di Kota Sukoharjo bersama keluarga tercinta dan atau teman-teman komunitas kalian? Sambil nongkrong dan mencicipi kuliner ikonik khas Sukoharjo, Angkringan Teko Jawi tempatnya.

 

Teko Jawi Sukoharjo
Teko Jawi Sukoharjo

Sajian kuliner khas tervaforit pelanggan dan paling rekomended di Angkring Teko Jawi, disebutkan diantaranya nasi bakar. Selain itu tersaji juga beragam sundukan atau variasi sate-satean. Seperti diantaranya sate telur puyuh, ceker ayam, usus, ati ampela, dan lain-lain.

Baca Juga: 6 Cafe Terfavorit di Selo Boyolali: Viuw Gunung Merapi - Merbabu, Rekomended Libur Tahun Baru 2024

Seperti halnya angkringan pada umumnya, Angkringan Poci Jawi yang beralamat di di Jalan Slamet Riyadi No.88, Gayam, Kabupaten Sukoharjo juga menyediakan menu Sego Kucing (nasi bungkus lauk bandeng dan sambal), nasi oseng dan lainnya.

 

  1. Ayam Kampung Goreng Sambal Blondo

Jika kalian pemburu ayam kampung goreng kuliner ikonik khas Sukoharjo, dirkomendasikan mampir di resto Ayam Kampung Goren Mbah Karto Tembel.  Lokasinya strategis, di Jalan Raya Jaksa Agung Suprapto No. 8, Gabusan, Jombor, Kecamatan Bendosari, Kabupaten Sukoharjo.

Ayam Jawa Goreng Sambal Blondo Sukoharjo
Ayam Jawa Goreng Sambal Blondo Sukoharjo

Lebih istimewanya, selain cita rasa gurih lezat dan dagingnya yang empuk, juga disajikan dengan sambal blondo atau atau ampas produksi pembuatan minyak kelapa secara tradiasional.

 Baca Juga: Soto Bebek Klaten, Inilah Citarasa Khas Bumbu Rempah Dibalik Kuah Beningnya

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x