Sejarah dan Keutamaan Puasa Tasua serta Asyura 9 dan 10 Muharram Beserta Haditsnya

- 7 Agustus 2022, 07:05 WIB
Sejarah dan keutamaan puasa Tasua serta Asyura 9 dan 10 Muharram beserta haditsnya. Puasa Tasua dan Asyura termasuk puasa sunnah yang dianjurkan untuk dijalankan pada 9 dan 10 Muharram 1444 H. (Foto lustrasi: Pixabay/Mohammed Hassan)
Sejarah dan keutamaan puasa Tasua serta Asyura 9 dan 10 Muharram beserta haditsnya. Puasa Tasua dan Asyura termasuk puasa sunnah yang dianjurkan untuk dijalankan pada 9 dan 10 Muharram 1444 H. (Foto lustrasi: Pixabay/Mohammed Hassan) /

Dalam sebuah hadits diriwayatkan Abu Daud disebutkan, Nabi Muhammad Shallallahu 'Alaihi wa Sallam bersabda, Rasulullah Shallallahu 'Alaihi wa Sallam berpuasa tiga hari pada setiap bulannya dan beliau berpuasa di hari Asyura (HR. Abu Daud).

Akhirnya turun ayat memerintahkan Nabi Muhammad Shallallahu 'Alaihi wa Sallam mengerjakan puasa fardhu hanya di Bulan Ramadan saja.

Dengan begitu, semua puasa yang pernah dikerjakan sebelumnya tak diwajibkan lagi, namun jadi sunnah.

Puasa Asyura sendiri sudah dilakukan umat Yahudi. Mereka tidak mengerjakan puasa Ramadan, melainkan puasa Asyura. ***

Halaman:

Editor: Andi Penowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x