7 Air Terjun di Purbalingga Instagramable, Indahnya Seperti Lukisan

- 10 Juni 2023, 17:05 WIB
Curug Tempuran, wisata air terjun di Purbalingga.
Curug Tempuran, wisata air terjun di Purbalingga. /ticmpu.id

Buka setiap hari pukul 07.00 – 16.30 WIB, tidak dipatok harg atiket masuk, hanya membayar tarif parkir Rp 2.000.

3. Curug Cingongah

Curug Cingongah, wisata air terjun di Purbalingga.
Curug Cingongah, wisata air terjun di Purbalingga. Instagram.com/@inggunprensidana

Lokasi curug atau air terjun di Purbalingga ini Dusun 4, Cipaku, Kecamatan  Mrebet. Untuk harga tiket masuk masih gratis, dan buka setiap hari mulai pukul 07.00 – 17.00 WIB.

Adapun wisata air instagramable ini masih sepi pengunjung karena memang masih tersembunyi dan belum digarap secara komersial. Tidak heran jika curug atau air terjun di Purba;limgga ini masih sangat alami.

Baca Juga: 7 Air Terjun di Kebumen, Alami Banget dan Bikin Hati Tenteram

Suasana asri dan sejuk dengan pemandangan indah yang memanjakan mata. Sepanjang perjalanan menuju wisata air ini disuguhi area persawahan dana lam pedesaan.

4. Curug Tempuran

Curug Tempuran, wisata air terjun Tempuran.
Curug Tempuran, wisata air terjun Tempuran. Instagram.com/@purbalinggaku

Curug tempuran termasuk salah satu air terjun di Purbalingga terbaik. Lokasinya di Desa Karang Jengkol dengan pemandangan yang masih asri dan belum banyak dikunjungi.

Halaman:

Editor: Ken Maesa Pamenang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x