7 Air Terjun di Purbalingga Instagramable, Indahnya Seperti Lukisan

- 10 Juni 2023, 17:05 WIB
Curug Tempuran, wisata air terjun di Purbalingga.
Curug Tempuran, wisata air terjun di Purbalingga. /ticmpu.id

Alamat di Jalan Raya Pagutan-Bumisari, Area Sawah dan Hutan, Km.7, Bojongsari. Buka setiap hari pukul 08.00 – 17.00 WIB, harg atket mausk Rp5.000.

Baca Juga: 5 Air Terjun di Pandeglang yang Masih Alami, Bikin Hati Tenang

6. Curug Nagasari

Curug Nagasari, wisata air terjun di Purbalingga.
Curug Nagasari, wisata air terjun di Purbalingga. Instagram.com/@purbalinggaku

Lokasi Curug Nagasari di Dusun Pucung Rumbak, Desa Tanalum, Rembang. Ini merupakan salah satu curug atau air terjun di Purbalingga yang recomemmded untuk dikunjungi.

Adapun curug ini juga merupakan air terjun di Purbalingga yang tertinggi , yaitu mencapai lebih dari 75 meter dengan debit air yang sangat deras. Sangat indah, asri dan alami.

Lokaisnya di tengah hutan, sehingga pengunjung menelusuri jalan setapak di antara pepohonan rindang. Buka setiap hari pukul 08.00017.00 WIB, harga tiket wisata air instagramable ini Rp 5.000.

Baca Juga: Bikin Hati Adem, Ini 5 Air Terjun di Majalengka yang Spektakuler

7. Curug Ciputut

Curug Ciputut, wisata air terjun di Purbalingga.
Curug Ciputut, wisata air terjun di Purbalingga. tourismrank

Halaman:

Editor: Ken Maesa Pamenang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x