7 Air Terjun di Bengkulu, Liburan Seru Bikin Rindu

- 28 Juni 2023, 22:20 WIB
Curug Semilan, wisata air terjun di Bengkulu.
Curug Semilan, wisata air terjun di Bengkulu. /Instagram.com/brucelevick

Akses wisata hidden gem ini cukup mudah, bisa ditempuh dari Curup, ibu kota Rejang Lebong dengan sepeda motor ke Dusun Mirasi, Desa Babakan Baru sekitar 15-20 menit. Selanjutnya berjalan kaki sekitar dua jam.

Menyuguhkan pemandangan wisata air yang luar biasa memesona. Buka setiap hari puku 08.00-17.00 WIB, harga tket masuk Rp 20.000 ditambah biaya pakrkir kendaraan.

Baca Juga: 5 Air Terjun di Kendal yang Menggoda, Bikin Jatuh Cinta Berkali-kali

2. Air Terjun Sengkuang Kepahiang

 

Air Terjun Sengkuang Kepahiang, wisata air terjun di Bengkulu.
Air Terjun Sengkuang Kepahiang, wisata air terjun di Bengkulu. Facebook/Air Terjun Sengkuang

Air Terjun Sengkuang Kepahiang merupakan wisata air terjun di Bengkulu, masuk dalam wilayah Desa Mekar Sari, Kecamatan Kabawetan, Kabupaten Kepahiang.

Berjarak sekitar 48 kilometer dari pusat Kota Bengkulu, wisata air ini menawarkan curug setinggi 25 meter. Panorama hijau asri perkebunan teh makin menambah peona curug ini.

Buka setiap hari pukul 08.00-17.00 WIB, harga tiket Rp masuk wisata air ini Rp 20.000 ditambah biaya parkir sepeda motor Rp 5.000. Susana sangat tenang karena merupakan wisata hidden gem.

Baca Juga: 5 Air Terjun di Madiun, Pesonanya Bikin Susah Move On

Halaman:

Editor: Ken Maesa Pamenang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah