Mengejutkan..! Adik Raja Solo Ungkap Penyebab Perusakan Bekas Benteng Keraton Kartasura

- 22 April 2022, 22:38 WIB
Perusakan bekas Benteng Keraton Kartasura
Perusakan bekas Benteng Keraton Kartasura /WNC/ Nanang Sapto Nugroho/

Baca Juga: Google Doodle Hari Ini Spesial Hari Bumi 2022, Tampilkan Timelapse Efek Perubahan Iklim

Menurutnya selama ini tidak ada upaya secara khusus yang serius untuk menjaga kawasan-kawasan cagar budaya agar terhindar dari perusakan.

Karenanya dia meminta kepada pihak BPCB untuk memasang lebih banyak plakat ataupun penanda, sebagai penegas bahwa sebuah bangunan ataupun kawasan masuk kategori cagar budaya dan harus dilindungi.

“Ke depan, pihak terkait terutama BPCB harus meningkatkan perhatiannya pada bangunan-bangunan yang selama ini masuk cagar budaya. Kalau ada kerusakan, hendaknya langsung diperbaiki, agar tidak semakin rusak dan akhirnya justru dimanfaatkan oleh oknum-oknum tertentu untuk memperjualbelikan kawasan itu,” tandasnya.***

Halaman:

Editor: Langgeng Widodo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah