5 Rangkaian Doa Mudik Lebaran: Singkat Mudah Dihafal, Selamat Sampai Tujuan

- 20 April 2023, 07:08 WIB
Mudik Lebaran 2023 ini lebih semarak dan makin padat arus lalu lintas, berikut 5 rangkaian doa memohon keselamatan mudik
Mudik Lebaran 2023 ini lebih semarak dan makin padat arus lalu lintas, berikut 5 rangkaian doa memohon keselamatan mudik /Pixabay/

 

Nah, teruntuk kalian yang akan mudik, dari berbagai kota ke kampung halamannya masing-masing. Baik naik armada transportasi umum atau kendaraan pribadi, mengendarai mobil atau sepeda motor, berikut rangkaian doa memohon kepada Allah agar perjalan pulang ke kampung halaman selamat sampai tujuan.

 Baca Juga: Syariat Zakat Fitrah: Wajibkah Orang Tua Bayi dalam Kandungan Membayarnya?

Lima rangkaian doa mudik dengan sarana transportasi atau berbagai kendaraan ini,  dalansir KaranganyarNews.com dari penjelasan Imam Nawai yang mengutip riwayat Abu Dawud, At-Tirmidzi, dan An-Nasai dari Sayyidina Ali ra:

  1. Membaca Basmalah
  2. Setelah melafal Basmalah, bacalah doa berikut:

"Alhamdulillaahilladzii/ subhaanalladzii sakhkhara lanaa haadzaa wa maa kunnaa lahuu muqriniina, wa innaa ilaa rabbinaa lamunqalibuuna.”

 Baca Juga: Gerhana Matahari Hybrid Benarkah Tanda Berakhirnya Ramdhan? Inilah, Jawab dan Dalilnya

Artinya:

"Segala puji bagi Allah maha suci Tuhan yang telah menundukkan semua ini bagi kami. Padahal kami sebelumnya tidak mampu menguasainya. Sungguh, kami akan kembali kepada Tuhan kami."

  1. Dilanjutkan membaca Hamdalah tiga kali
  2. Lalu, membaca Allaahu akbar tiga kali, dan
  3. Ditutup doa berikut:

“Subhaanaka innii zhalamtu nafsii faghfirlii fa innahuu laa yaghfiruz dzunuuba illaa anta. Artinya: Maha suci Engkau, sungguh aku menganiaya diriku, maka ampunilah aku. Sungguh, tidak ada yang mengampuni dosa selain Engkau. ***

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x