Pak Menteri pun Tertarik Berinvestasi, Inilah Sekilas tentang Lean Lab

- 22 Juni 2022, 08:40 WIB
Salah satu produk peserta FoodStarUp Indonesia 2022
Salah satu produk peserta FoodStarUp Indonesia 2022 /Dokumentasi : kemenparekraf.go.id/

KARANGANYARNEWS - Para investor diminta berinvestasi pada subsektor kuliner, terlebih semakin banyak pelaku kuliner potensial,  termasuk di dalamnya para peserta di ajang FoodStartUp Indonesia (FSI) 2022.

Demikian dijelaskan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif / Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, saat menjadi super mentor FSI 2022, di The Westin Nusa Dua, Bali, Selasa (21/6/2022). 

Baca Juga: Ini 5 Hasil Demoday di FoodStarUp Indonesia 2022

Demoday yang menjadi bagian dari FSI ini telah memilih 69 brand atau sekitar 138 peserta, terdiri dari 37 brand food manufacture, 15 brand food service, serta 17 brand gabungan keduanya.

Salah satu peserta pitching, Jonathan Lurniadi dari Lean Lab, termasuk salah satu peserta beruntung karena diajak berdiskusi Menparekraf Sandiaga.

Berikut sekilas tentang Lean Lab, yang dirangkum dari Siaran Pers Kemenparekraf. 

1. Selai Kacang 

Lean Lab merupakan produsen selai kacang bubuk rasa coklat pertama di Indonesia. 

2. Kacang Pilihan 

Baca Juga: Inilah Harapan dan Dampak FoodStarUp Indonesia 2022 Terhadap Pelaku Usaha Kuliner

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x