Kaesang dan Erina Nikah: Stan Makanan Gratis Diserbu Warga, Saling Dorong Nyaris Ricuh

- 12 Desember 2022, 00:12 WIB
Ribuan masyarakat menghadiri kirab resepsi pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono. Sebagian di antaranya mengantre di stan makanan dan terjadi aksi saling dorong hingga nyaris ricuh. (Foto: Dok. Istimewa/rizka)
Ribuan masyarakat menghadiri kirab resepsi pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono. Sebagian di antaranya mengantre di stan makanan dan terjadi aksi saling dorong hingga nyaris ricuh. (Foto: Dok. Istimewa/rizka) /

"Hari ini mau lihat Mas Kaesang, Pak Jokowi sama istrinya. Gimana ya, seneng aja melihat mereka secara langsung, dia orang Solo, saya juga orang Solo," ucapnya.

Baca Juga: Kaesang dan Erina Nikah, 16 Ribu Porsi Makanan Gratis Disediakan di CFD Solo

Sementara Aira (43), warga Serengan mengungkap aksi saling dorong berasal dari antrean yang tak tertib.

"Sebenarnya kalau antre benar bisa tertib, ini banyak yang menyerobot antrean, ditambah yang belakang dorong-dorongan," ungkapnya.

Aira datang bersama anaknya untuk melihat lebih dekat pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono. Selain itu, dia juga memberikan ucapan selamat kepada kedua mempelai.

"Selamat menempuh hidup baru, semoga bahagia dan semoga lancar," katanya. (rizka) ***

Halaman:

Editor: Andi Penowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah