Karsa Atmodjo Dianggap Dalang Terjadinya Tragedi Sewu Dino, Ini Perannya

- 11 Mei 2023, 11:05 WIB
Karsa Atmojo, salah satu tokoh kunci dalam Sewu Dino.
Karsa Atmojo, salah satu tokoh kunci dalam Sewu Dino. /TikTok/MDPictures

Baca Juga: Tidak Hanya Sewu Dino, Ini 6 Film Horor Tentang Santet Tidak Kalah Mencekam 

 

Karsa Atmojo

Diketahui, keluarga Atmojo menjadi poros utama dalam cerita horor Sewu Dino. Siapa sebenarnya keluarga Karsa Atmojo?

Dalam Sewu Dino, keluarga Atmojo menjadi fokus cerita sebagai korban perang santet melalui Dela Atmojo yang tak lain cucu dari Karsa Atmojo.

Masing-masing anggota Trah Pitu memiliki peliharaan gaib atau ingon-ingon yang akan selau menjaga dan melindungi mereka. Setiap keluarga juga dibekali  ritual mistis dan ilmu hitam.

Baca Juga: Misteri Bunga Wijayakusuma dalam Semesta Sewu Dino, Bagaimana Nasib Dela Atmojo?

Dalam Trah Pitu, keluarga Atmojo, gelar Trah Angkara diperoleh dari garis keturunan perempuan dari Keluarga Atmojo, dalam hal ini adalah Karsa Atmojo.

Secara resmi, Trah Pitu sebenarnya dipimpin oleh keluarga Kuncoro. Namun, kenyataannya justru keluarga Atmojo memiliki pengikut dan kekuatan lebih besar.

Halaman:

Editor: Ken Maesa Pamenang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x