6 Tips Cespleng Turunkan Hipertensi: Salah Satunya, Kurangi Konsumsi Daging Kurban

- 1 Juli 2023, 17:35 WIB
Wajib tahu dan dicatat, inilah 6 tips cepat dan mujarab alias cespleng teruntuk mencegah dan atau meluruhkan hipertensi
Wajib tahu dan dicatat, inilah 6 tips cepat dan mujarab alias cespleng teruntuk mencegah dan atau meluruhkan hipertensi /Ilustrasi/ Freepik/ senivpetro/Freepik/ senivpetro

Setop Merokok

 

Nikotin dalam rokok bisa menyumbat arteri sehingga mengurangi ruang bagi darah untuk mengalir dengan baik. Merokok juga bisa meningkatkan kemungkinan serangan jantung atau stroke dan menurunkan jumlah oksigen dikirim ke tubuh.

 Baca Juga: Tinggi Kolestrol Kumsumsi Daging Kurban? Resep Obat Herbal dr Zaidul Akbar Solusinya

Lebih Banyak Kalium

Makanan kaya potasium sangat penting dalam mengelola tekanan darah tinggi. Ini karena kalium mengurangi efek natrium. Jadi, semakin banyak konsumsi kalium, kian banyak pula natrium yang hilang melalui urine.

Kalium juga meredakan ketegangan di dinding pembuluh darah hingga dapat membantu menurunkan tekanan darah. Idealnya orang dewasa harus mendapatkan 4.700 mg potasium sehari.

Kurangi Konsumsi Daging Kurban

Terlalu berlebih mengkunsumsi daging hewan piaraan berkaki empat, baik daging kurban kambing maupun daging kurban sapi, sangat rentan menimbulkan berbagai penyakit akut. Termasuk diantaranya, hipertensi. 

 Baca Juga: Cespleng, Mudah Didapat dan Dibuat: 8 Resep Obat Herbal, Peluruh Kolestrol Daging Kurban

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x