Renungan Harian Kristen - Kunci Pembalikkan Keadaan Menuju Lompatan Besar Keuangan

- 21 Juni 2022, 12:17 WIB
Tetaplah mendekat pada Allah, maka pembalikkan keadaan pun akan terjadi
Tetaplah mendekat pada Allah, maka pembalikkan keadaan pun akan terjadi /Astrid Setya/

KARANYANYARNEWS - Setiap hari, Renungan Harian Kristen hadir untuk memberikan kelegaan untuk jiwa-jiwa yang haus dan lapar Firman Tuhan. 

Saat hati terasa berat, serahkan bebanmu pada Tuhan, dengan membaca Renungan Harian Kristen, yang bisa membantumu melepaskan masalah yang berat. 

Selamat membaca artikel-artikel dalam Renungan Harian Kristen, semoga iman kita semakin bertumbuh di dalam Tuhan.

Baca Juga: Renungan Harian Kristen - Butuh Kekuatan untuk Lompatan

1 Tawarikh 29:12 Sebab kekayaan dan kemuliaan berasal dari pada-Mu dan Engkaulah yang berkuasa atas segala-galanya; dalam tangan-Mulah kekuatan dan kejayaan; dalam tangan-Mulah kuasa membesarkan dan mengokohkan segala-galanya.

Joko berpikir sudah tidak ada lagi jalan keluar baginya dan keluarganya. Di tengah ketidakpastian usaha yang dirintis, ia merasa segala sesuatu yang dikerjakannya selalu gagal. Sudah beberapa usaha dicoba, tapi tetap saja belum membuahkan hasil. 

Alih-alih untung, hutang justru semakin menggunung. Joko bingung, putus asa,  hendak menyerah akan segala sesuatu yang dialaminya.

Baca Juga: Renungan Harian Kristen - Rahasia Menyenangkan Roh Kudus

Di tengah keputusasaan, istri Joko mengajak Joko pergi ke Pondok Daud, berdoa, merendahkan diri di kaki Tuhan Yesus. Awalnya Joko enggan, namun akhirnya ia pun mengikuti ajakan istrinya dan mereka berdua pergi ke gereja ikut Pondok Daud. 

Air mata Joko tiba-tiba menetes tanpa disadari saat memasuki ruangan Pondok Daud, karena Joko lupa akan beban hidupnya, ia hanya merasakan damai berdiam di hadirat Tuhan. 

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x