Wajib Mencicipi, Inilah 7 Kuliner Lebaran 2023 Khas Kulon Progo

- 18 April 2023, 15:35 WIB
Kopi Menoreh Pak Rohmat, tempat kuliner fenomenal di atas perbukitan dengan pemandangan dan udara alam rekomended
Kopi Menoreh Pak Rohmat, tempat kuliner fenomenal di atas perbukitan dengan pemandangan dan udara alam rekomended /Arief Winarko/ KaranganyarNews/
  1. Kopi Ampirono

 

Berada di Jl Raya Kaligesing Tileng, Prndoworejo, Girimulyo, Kulon Progo, kuliner yang satu ini menjadi fenomenal karena dikelilingi pemandangan persawahan dan perbukitan.

Cukup sejuk singgah di Kopi Ampirono, menu yang di tawarkan menu khas desa, jangan lodeh, tempe garit dan menu lainnya.

 Baca Juga: Wajib Mencicipi: Inilah Sensasi 5 Ayam Bakar Paling Fenomenal dan Rekomendet di Yogyakarta

  1. Tumpeng Menoreh

Berada di kalurahan Sumbersari, kapanewon Samigaluh, Kulon Prgo. Tumpeng Menoreh menjadi andalan bagi para wisatawan yang ingin menikmati senssasi kuliner dari puncak bukit.

 Tumpeng Menoreh buka 24 jam, dengan konsep restoran Tumeng Menoreh dibangun dengan model hexagonal , sehingga mirip dengan tumpeng.

Pemilik wisata dan kuliner Tumpeng Menoreh ini  musisi salah satu band Endang Soekamti, Erik Soekamti.

  1. Puncak Saka

Berada di kalurahan Tanjungharjo, kapanewon Naggulan, Kulon Progo. Kuliner dan wisata alam Puncak Saka berada di atas perbukitan menyajikan pemandangan alam yang membentang  luas.

 Baca Juga: Resep Kuliner Ramadhan: Ati Ampela Petai Bumbu Rempah, Dijamin Paling Menggugah Selera

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x