Terobos 15 Wisata Gunung di Jatim, Hidup Terlalu Indah

- 11 Mei 2022, 12:57 WIB
Gunung Ijen terlihat dari Banyuwangi
Gunung Ijen terlihat dari Banyuwangi /Instagram @sahabat_pendaki/

KARANGANYARNEWS - Ada seribu cara untuk mengungkapkan rasa syukur pada Yang Kuasa, salah satunya adalah berwisata ataupun mendaki gunung, menikmati indahnya pemandangan alam yang masih hijau, segar dengan udara dinginnya.

Negeri ini memang banyak ditemukan gunung-gunung berapi, baik yang masih aktif ataupun yang sudah mati, yang sayang untuk dilewatkan.

Nah inilah 15 gunung di Jawa Timur, yang bisa menjadi referensi dan bukti kalau hidup itu terlalu indah, yang pernah dikunjungi KaranganyarNews.com serta dilansir dari Buku Pariwisata Indonesia karya Kemenparekraf dan wikipedia.

1. Pegunungan Bromo

Terletak di Kabupaten Probolinggo, gunung dengan ketinggian 2.392 mdpl ini terkenal dengan hamparan lautan pasir serta memiliki kawah yang luas, menganga lebar dengan kepulan asap dari dasarnya.

2. Dataran Tinggi Ijen

Gunung di perbatasan Kabupaten Banyuwangi dan Kabupaten Bondowoso in, masih tercatat sebagai gunung aktif di Jawa Timur, yang memiliki pemandangan indah, salah satunya ditandai dengan semarak bunga edelweiss yang bermekaran.

3. Gunung Arjuno

Berlokasi di Kabupaten Malang, gunung ini merupakan gunung api tua dan tidak aktif lagi, serta banyak berserakan peninggalan purbakala, yang belum tertangani secara tuntas.

4. Gunung Welirang

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x