7 Pantai di Jogja dengan View Indah, Bakal Betah Banget

- 26 April 2023, 20:20 WIB
Pantai Baron, salah satu wisata pantai di Jogja.
Pantai Baron, salah satu wisata pantai di Jogja. /pantainesia.com

Tiket masuk ke destinasi wisata Pantai Siung Rp 5 ribu, parkir sepeda motor Rp 2.000, dan mobil Rp 5.000. Dijamin liburan akan lebih berkesan dengan mengunjungi tempat wisata ini.

5. Pantai Pok Tunggal

Satu lagi wisata pantai di Jogja yang layak dikunjungi adalah Pantai Pok Tunggal  di Desa Tepus, Tepus, Gunungkidul, Yogyakarta. Pantai Pok Tunggal merupakan salah satu The Hidden Paradise artinya surga yang tersembunyi.

Baca Juga: Langit Pitu, Wisata Kuliner Kekinian Nan Syahdu Serasa di Negeri Awan

Memiliki keindahan alam yang eksotis dengan perbukitan karst. Tidak heran jika wisata pantai ini hits di Jogja. Lokasi wisata pantai ini tidak jauh dari pantai Pantai Baron, Pantai Drini, Pantai Indrayanti dan Pantai Sadranan.

Namun, untuk mencapai tempat wisata ini tidak mudah karena pengunjung harus melewati jalan cukup terjal. Pengunjung akan disuguhi panorama alam pantai yang memesona dengan hamparan pasir putih lembut.

Harga tiket masuk ke tempat wisata di Jogja ini Rp 10.000. Pengunjung juga bias camping di area pantai dengan menyewa gazebo Rp. 20.000 ataupun tenda dome Rp. 60.000.

Baca Juga: 7 Kuliner Legendaris Khas Jogja, Wajib Tersaji Setiap Lebaran

6. Pantai Sadranan

Rekomendasi wisata pantai di Jogja berikutnya adalah Pantai Sadranan. Adapun pantai ini menyuguhkan pantai dengan hamparan pasir putih.  Air laut jernih kebiruan, memanjakan mata.

Halaman:

Editor: Ken Maesa Pamenang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x