Tape Singkong dan Jahe Mujarab Lenyapkan Jerawat, Inilah Resep Herbal Ala dr Zaidul Akbar

- 27 Maret 2023, 05:35 WIB
Berbahan tape singkong, jahe dan kurma berikut resep herbal dr Zaidul Akbar mujarab dan cepat musnahkan jerawat
Berbahan tape singkong, jahe dan kurma berikut resep herbal dr Zaidul Akbar mujarab dan cepat musnahkan jerawat /pixabay/

KARANGANYARNEWS – Walaupun diobati berkali-kali jerawat sering muncul lagi, itu disebabkan bagian organ tubuh bermasalah atau kotor. Berikut resep herbal dr Zaidul Akbar, mujarab sembuhkan jerawat dan tak akan muncul lagi.

Seringkali orang mengeluhkan jerawat yang tak kunjung hilang, walaupun diobati dan memakai skincare hkusus. Menurut dr Zaidul Akbar, bukan karena kulit wajah yang bermasalah namun akibat salah satu organ tubuh bermasalah, ususnya kotor.

Jangan dianggap sepele bila usus kotor atau bermasalah, selain timbul jerawat juga bisa menyebabkan penyakit berbahaya seperti autoimun. Jika tubuh sering merasa lelah, letih, pusing, hingga nyeri otot itu dikarenakan tubuh terlalu banyak menyimpan racun dan kotoran.

Baca Juga: Berbahan Kayu Secang dan 3 Bumbu Dapur, Inilah Resep Herbal dr Zaidul Akbar Mujarab Sembuhkan Asma

Namun tidak perlu khawatir, dr Zaidul Akbar telah membuat resep herbal untuk menyembuhkan atau membersihkan usus kotor dan tentunya menghilangkan jerawat dan tak akan tumbuh lagi.

Sebagaimana diketahui, dokter sekaligus pendakwah dr Zaidul Akbar telah banyak menyusun resep herbal untuk mengatasi berbagai penyakit. Baik penyakit ringan, demikian juga penyakit berat. Salah satunya, resep herbal untuk menghilangkan jerawat.

Beragam resep herbal dr Zaidul Akbar, sangat diminati masyarakat karena terbukti sangat manjur untuk menyembuhkan berbagai gangguan kesehatan tubuh kita.

Baca Juga: Berbahan 3 Bumbu Dapur, Inilah Resep Herbal dr Zaidul Akbar Mujarab Sembuhkan Asma Permanen

Selain itu resep herbal dr Zaidul Akbar juga sangat praktis dan mudah dipraktekkan, karena bahan-bahannya banyak tersedia di sekitar kita sehingga  mudah didapatkan.

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x