Ketua LSBO PWM Jawa Tengah, Rober Christanto: Teater Gandrung, Jian Okle

- 23 Juli 2023, 21:22 WIB
Rober Christanto, Ketua LSBO PWM Jawa Tengah yang juga Wakil Bupati Karanganyar, dalam acara pentas Teater Gandrung SMA Muhi Karanganya
Rober Christanto, Ketua LSBO PWM Jawa Tengah yang juga Wakil Bupati Karanganyar, dalam acara pentas Teater Gandrung SMA Muhi Karanganya /Kustawa Esye/

KARANGANYARNEWS - Ketua  Lembaga Seni Budaya dan Olahraga (LSBO) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Tengah, H. Rober Christanto, SE., MM. menyampaikan kekaguman sekaligus keterkejutannya, dibalik panggung pementasan Teater Gandrung dari SMA Muhammadiyah 1 (Muhi) Karanganyar. 

 

“Tak hanya kagum, sejujurnya Saya juga kaget ternyata di Kabupaten  Karanganyar memiliki kelompok teater yang luar biasa," kata Ketua LSBO PWM Jawa Tengah yang juga Wakil Bupati (Wabub) Karanganyar tersebut.

Pementasan teater, menurutnya merupakan kerja kolektif kolegial multumedia seni. Baik seni peran, seni olah vocal, seni musik, seni laighthing,  maupun seni panggung. 

 Baca Juga: Catatan yang Tercecer Pra Musda Muhammadiyah Karangayar: Dakwah Bil Qalam, Berani?

Pementasan Teater Gandrung benar-benar memukau, jian Okle. Baik keseluruhan kolaboratif multimedia seni tersebut, demikian totalitas talenta seluruh pemainnya," ungkap Rober Christanto mengaku paham seni teater, karena sejak kuliah menggemari pementasan teater. 

Sebagai ungkapan kebanggaan sekaligus apresiasinya, dia mengaku akan segera mengundang Teater Gandrung ke Rumdin Wakil Bupati Karanganyar, dimaksud untuk membicarakan konsep strategis pengembangan seni teater di Kabupaten Karanganyar.

Muhi All Round

 

LSBO

Halaman:

Editor: Kustawa Esye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x