Renungan Harian Kristen - Bersandar kepada Kasih Tuhan

- 13 Desember 2022, 16:05 WIB
Ilustrasi. Renungan Harian Kristen Hari Ini : Tulus Memberi
Ilustrasi. Renungan Harian Kristen Hari Ini : Tulus Memberi /Vicki Nunn/Pixabay

KARANGANYARNEWS - Setiap hari, Renungan Harian Kristen hadir untuk memberikan kelegaan untuk jiwa-jiwa yang haus dan lapar Firman Tuhan.

Saat hati terasa berat, serahkan bebanmu pada Tuhan, dengan membaca Renungan Harian Kristen, yang bisa membantumu melepaskan masalah yang berat.

Selamat membaca artikel-artikel dalam Renungan Harian Kristen, semoga iman kita semakin bertumbuh di dalam Tuhan.
Amsal 3:5 Percayalah kepada Tuhan dengan segenap hatimu, dan janganlah bersandar kepada pengertianmu sendiri.

David, adalah anak bungsu dari tiga bersaudara, dimana kedua orang tua, maupun kakak-kakaknya, sangat mengasihi dan melindunginya.

Baca Juga: Renungan Harian Kristen - Keinginan Tuhan

Ia tumbuh menjadi pribadi penuh kasih, serta dapat merasakan bagaimana kasih keluarga begitu berlimpah dalam hidupnya.

Setiap malam, mereka memiliki kebiasaan berkumpul di ruang keluarga, saling bertukar obrolan.

Diantara kedua kakaknya, Davidlah yang paling sering duduk dekat dengan ayah atau ibunya untuk bermanja-manja.

Sikap David tersebut tidak membuat kedua orang tuanya risih, justru mereka merasa senang dan menikmati kedekatan dengan anak yang sangat mereka kasihi.

Halaman:

Editor: Abednego Afriadi

Sumber: GBI KA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x