5 Air Terjun di Banjarnegara, Instagramable dengan View Sepektakuler

- 3 Juni 2023, 18:05 WIB
Curug Pitu, wisata air terjun di Banjarnegara.
Curug Pitu, wisata air terjun di Banjarnegara. /instagram.com/sacharina_de.er

Warna air terjun bisa berubah sesuai dengan sudut pandang. Dari jauh, warna air terjun atau curug ini putih jernih namun. Namun, jika didekati akan berwarna gelap.

Saat musim huja,n, akses jalan makin sulit karena masih berupa jalan tanah sehingga sangat licin dan mudah longsor. Unntuk harga tiket masuk hanya Rp 2000, buka mulai pukul 07.30 - 15.00 WIB.

Baca Juga: 5 Air Terjun di Gunungkidul, Wisata Air Memukau di Ujung Selatan Jogja

3. Curug Pletuk

 

 

Curug Pletuk, wisata air terjun di Banjarnegara.
Curug Pletuk, wisata air terjun di Banjarnegara. tentangbanjarnegara.com

Tempat wisata air terjun atau curug ini menyuguhkan pemandangan asri dan menyegarkan. Lokasi  di  Jatisari, Pesangkalan, Pagedongan, sekita 15 km dari pusat kota Banjarnegara.

Akses jalan menuju curug ini sudah cukup baik, meski penuh tanjakan dan turunan. Berudara sejuk dan suasana asri, wisata air di Banjarnegara ini memiliki suasana tenang.

Cocok banget untuk liburan bersama keluarga. Untuk harga tiket masuk Rp Rp 8000, dan curug ini buka setiap hari pukul 08.00 - 17.00 WIB. Ada beberapa wahana bermain air di  sekitar curug.

Halaman:

Editor: Ken Maesa Pamenang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x