Resep Sambal Petis untuk Tahu Petis Semarang, Lezatnya Serasa Melayang-layang

- 5 Oktober 2022, 14:25 WIB
Resep sambal petis udang
Resep sambal petis udang /Facebook

- Gula, garam, minyak goreng secukupnya

- 200 mililiter air matang

- 3 sendok makan kecap manis

Begini cara membuat sambal petis Ini : 

1. Blender 3 bahan utama, lalu tumis selama 1 menit kemudian masukkan sisa bahan yang ada air dan lainnya.

2. Aduk-aduk agar petis tidak menggumpal dan gosong. Karena jika gosong maka akan mempengaruhi rasa sambalnya.

3. Masak hingga mendidih, lalu koreksi rasa.

Catatan : Untuk kekentalan sambal sesuai selera saja.

Baca Juga: Resep Sambal Korek Bebek H Slamet

Demikian resep sambal petis yang dapat Anda praktikkan di rumah. Semoga menambah referensi dan keterampilan Anda dalam membuat sambal dari berbagai jenis dan daerah asalnya. Bukan tidak mungkin, resep ini menjadi panduan awal, bahkan modal awan memulai usaha bisnis kuliner berbasis sambal. 

Halaman:

Editor: Abednego Afriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah